Main Article Content

Abstract

Kegiatan Pengabdian Kepada Masyarakat ini bertujuan untuk memberikan pendampingan kepada bagian pengelolaan piutang usaha Perusahaan Daerah Air Minum di Wilayah Sumatera Selatan dan Bangka Belitung untuk mengestimasi besarnya penyisihan piutang tidak tertagih dengan menggunakan Expected Loss Method. Metode kegiatan ini dengan memberikan penyuluhan dan pendampingan kepada PDAM dalam membuat perhitungan estimasi piutang tak tertagih. Hasil pengabdian masyarakat ini ditandai dengan antusias dan kemampuan peserta dalam menerima materi dan mampu melakukan praktik untuk menghitung penyisihan piutang usaha dan penurunan nilai piutang usaha. Hasil kegiatan ini diharapkan bermanfaat bagi PDAM untuk meningkatkan pengelolaan piutang usaha yang nantinya akan meningkatkan pendapatan PDAM dan Pendapatan Asli Daerah.

Keywords

Piutang Usaha Expected Credit Loss Method Instrumen Keuangan Cadangan Kerugian Penurunan Nilai PDAM

Article Details

How to Cite
Wahyudi, T., Listya, A., Ubaidillah, U., Hamzah, R. S., & Khamisah, N. (2021). Pelatihan Penerapan PSAK 71 (Instrumen Keuangan) pada Perusahaan Daerah Air Minum di Wilayah Sumatera Selatan dan Bangka Belitung. Sricommerce: Journal of Sriwijaya Community Services, 2(2), 97–104. https://doi.org/10.29259/jscs.v2i2.37

References

  1. Ardhienus. (2020). Indikator Kesehatan Bank Saat Pandemi. Tersedia pada:
  2. https://analisis.kontan.co.id/news/indikator-kesehatan-bank-saat-pandemi.
  3. Arifullah, N. & Firmansyah, A. (2021). Pencadangan Piutang pada Perusahaan Sub-sektor Perbankan di Indonesia: Implementasi Penerapan PSAK 71. CURRENT: Jurnal Kajian Akuntansi dan Bisnis Terkini. 2(1), 122-142.
  4. Brama, A., & Wahyana, C. (2019). Standar Akuntansi Baru PSAK 71, 72, dan 73 Berlaku
  5. , Ini Perbedaannya.
  6. Buletin Teknis Standar Akuntansi Pemerintahan Nomor 02 tahun 2005.
  7. Carter, K, W. (2009). Akuntansi Biaya. Buku 1. Edisi Keempat Belas, Jakarta: Salemba Empat.
  8. Ikatan Akuntan Indonesia. (2011). Standar Akuntansi Keuangan. Dewan Standar Akuntansi Keuangan, Jakarta.
  9. Institut Akuntan Publik Indonesia. (2011). Ilustrasi Laporan Keuangan dengan Penerapan Standar Akuntansi Keuangan Entitas Tanpa Akuntabilitas Publik. Jakarta IAPI.
  10. Ismawati, Naidah, & Razak, L. A. (2020). Audit Kepatuhan Pengelolaan Piutang dalam Meminimalisir Piutang Tak Tertagih (Studi Kasus PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk Cabang Makassar). Profitability: Jurnal Ilmu Manajemen, 4(2), 51-64.
  11. Kesuma, N., Nurullah, A., & Meirawati, E. (2020). Pendampingan Pencatatan dan Pembukuan Sederhana bagi Orang Pribadi sebagai Pelaku Usaha di Kelurahan Talang Jambe, Kota Palembang. Sricommerce: Journal of Sriwijaya Community Services, 1(2), 101-106. doi:https://doi.org/10.29259/jscs.v1i2.18.
  12. Marlini, W., & Widya Utami, M. (2019). Analisis Perputaran Piutang, Piutang Rata-Rata dan Rasio Piutang Atas Pendapatan Terhadap Profitabilitas pada PDAM Tirta Bumi Sentosa Kabupaten Kebumen. Jurnal E-Bis (Ekonomi-Bisnis), 3(1), 84 - 95. https://doi.org/10.37339/e-bis.v3i2.122
  13. Mulyadi. (2007). Akuntansi Biaya. Yogyakarta. YKPN.
  14. Mulyadi. (2010). Akuntansi Manajemen: Konsep, Manfaat dan Rekayasa. Edisi 3. Salemba Empat, Jakarta.
  15. Otoritas Jasa Keuangan. (2020). Frequently Asked Questions Restrukturisasi Kredit/Pembiayaan
  16. terkait Dampak COVID-19.
  17. Rivandi, M. & Septiana, G. (2020). Pengaruh Pengelolaan Piutang terhadap Efektivitas Arus Kas pada PT Satria Lestari Multi. Jurnal Manajemen Universitas Bung Hatta, 15(2), 23-30. DOI: https://doi.org/10.37301/jmubh.v15i2.16896
  18. Sapta, A., & Hariri, H. (2019). Implementasi Pernyataan Standar Akuntansi Keuangan (Psak) Atas Transaksi Murabahah (Studi Kasus Pada Bank Syariah Di Indonesia). Jurnal VOK@SINDO, 7(2), 148-173.
  19. Undang-Undang Nomor 12 Tahun 2008 Perubahan atas Undang-U.ndang Nomor 32 tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah.
  20. Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 Tentang Pemerintah Daerah.
  21. Yuliani, Y., & Rahdriawan, M. (2015). Kinerja Pelayanan Air Bersih Berbasis Masyarakat di Kelurahan Tugurejo Kota Semarang. Jurnal Pengembangan Kota, 3(1), 11-25. doi:10.14710/jpk.3.1.11-25.
  22. Yusnaini, Y., Burhanudin, B., & Khamisah, N. (2021). Training on the Preparation of Simple Financial Statements for Mosque /Mushollah and Youth Organizations of Mosque in the Kerinjing Village. Sricommerce: Journal of Sriwijaya Community Services, 2(1), 77-84.

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >> 

Similar Articles

<< < 2 3 4 5 6 7 

You may also start an advanced similarity search for this article.