Main Article Content

Abstract

Pengabdian pada masyarakat ini bertujuan untuk memberikan pemahaman melalui pelatihan mengenai bagaimana perhitungan biaya produk utama dan produk sampingan BUMDES desa Kerinjing Kabupaten Ogan Ilir Sumatera Selatan. Melalui pelatihan tersebut diharapkan produk-produk yang dihasilkan oleh BUMDES pada desa tersebut dapat diperoleh biaya produksi yang lebih tepat baik untuk produk utama dan produk sampingan. Melalui pelatihan tersebut, diharapkan BUMDES mampu dan terampil dalam mengelola keuangan terkait penentuan biaya produk utama dan sampingan. Dengan demikian diharapkan kinerja keuangan BUMDES dapat terukur dengan baik. Metode pelatihan dilakukan dengan memberikan tutorial penjelasan mengenai konsep dan teori dalam penentuan biaya produk. Selanjutnya dilakukan sesi diskusi yang membahas permasalahan BUMDES yang terkait dengan penentuan biaya produk utama dan produk sampingan yang mereka hasilkan

Keywords

Biaya bersama Harga Pokok Produksi Produk Utama Produk Sampingan

Article Details

How to Cite
Burhanudin, B., Yusnaini, Y., Hakiki, A., & Maryati, S. (2020). Pelatihan Perhitungan Biaya Produk Utama dan Sampingan pada Badan Usaha Milik Desa di Desa Kerinjing, Kabupaten Ogan Ilir. Sricommerce: Journal of Sriwijaya Community Services, 1(2), 79–84. https://doi.org/10.29259/jscs.v1i2.15

References

  1. Blocher, E.J., Chen. K.H., & Lin, T.W. (2000). Manajemen Biaya: Dengan Tekanan Strategik. Jakarta: Salemba Empat.
  2. Hansen, D.R., & Mowen, M.M. (2009). Managerial Accounting. Akuntansi Manajeial. Jakarta: Salemba Empat.
  3. Horngren, C.T., Datar, S.M., & Foster, G.(2008). Akuntansi Biaya: Penekanan Manajerial. Jilid 1. Edisi Kesebelas. Jakarta: PT. Indeks.
  4. Mulyadi. (2007). Akuntansi Biaya. Yogyakarta. YKPN.
  5. Mulyadi. (2010). Akuntansi Manajemen: Konsep, Manfaat dan Rekayasa. Edisi 3. Salemba Empat, Jakarta.
  6. Mulyadi. (2012). Akuntansi Biaya. Edisi Kelima. Yogyakarta: Unit Penerbitan dan Percetakan Sekolah Tinggi Ilmu Manajemen YKPN.
  7. Mursyidi. (2010). Akuntansi Biaya. Cetakan Kedua. Bandung: Refika Aditama.
  8. Kemendagri. (2014). Peraturan Menteri Dalam negeri nomor 113 tahun 2014. Jakarta: Lembaran Berita Negara.
  9. Kemendes. (2015). Permendes no 3 tahun 2015 tentang Pendamping Desa. Jakarta: Lembaran Negara.
  10. Menkumham. (2014). Undang-undang nomor 6 tahun 2014. Jakarta: Lembaran Negara.
  11. Menkumham. (2014). Peraturan Pemerintah nomo 43 tahun 2014 tentang Desa. Jakarta: Lembaran negara.
  12. Setneg. (2014). Undang-undang nomor 23 tahun 2014 tentang Pemerintah Daerah. Jakarta: Kementerian Sekretariat Negara RI.
  13. Sumsel, B. (2015). Sumatera Selatan Dalam Angka. Palembang: Badan Pusat Statistik.

Most read articles by the same author(s)

Similar Articles

1 2 3 > >> 

You may also start an advanced similarity search for this article.